Anda yang suka berpetualang di dunia maya (Internet), pasti sering mengalami bermacam hal terutama ketika anda mengakses salah satu situs yang halamannya tak kunjung muncul, yang kadang disertai pesan “ SERVER NOT FOUND “ Masalah semacam ini sering terdapat pada Operator jaringan nirkabel misalnya CDMA dan GSM (GPRS), yang mengindikasikasikan turun-naiknya Bandwidth pada jaringan tersebut. Bagi anda yang ingin mengetahui seberapa besar kecepatan ( Bandwidth) Internet anda, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengetahuinya.
- Menginstal Software DU Meter di PC atau Laptop yang berfungsi untuk memaksimalkan bandwidth potensial.
- Melalui situs penyedia Bandwidth antara lain : Starone, Speedtest,
- Untuk mempercepat Download gunakanlah software ini INTERNET DOWNLOAD MANAGER (IDM) Full Version.
Dengan kedua cara diatas anda bisa menghemat pemakaian internet( untuk yang menggunakan paket internet terbatas) jika bandwidth/ kecepatannya tidak stabil dan langsung memutuskan koneksi internet.
Catatan :
- Lambatnya internet bisa juga disebabkan penerimaan sinyal kurang baik. Pastikan sinyal yang diterima pada Wireless modem / HP baik ( minimal 3 bar)
- Adanya faktor internal pada Komputer yang bermasalah.